Discover
PassionWriter
34 Episodes
Reverse
Podcast kali ini bercerita tentang pengalaman di penerbitan mayor, 4 dari 40 buku. Sebagai referensi tambahan, silakan baca artikel di rezkyfirmansyah.com berjudul Perjumpaan dengan Dahlan Iskan dan Chairul Tanjung
Overthinking di satu sisi adalah kekuatan, karena bisa melihat hal lebih mendalam. Tapi di sisi lainnya malah jadi kelemahan, karena kebanyakan mikir yang nggak perlu. Jadi, baiknya gimana?
Alhamdulillah, #30DaysPodcastChallenge berhasil tercapai. Tapi perjalanan nggak boleh terhenti di sini. Maka sebuah pertanyaan kuncinya adalah, "What's Next Level?"
Ada yang bermimpi pengen nerbitin buku. Da juga yang bermimpi bukunya best seller. Kamu bagaimana? Apa mimpi besarmu sebagai seorang penulis?
Strong why bukan hanya tentang motivasi memulai. Strong why adalah suatu hal yang membuat kamu terus bergerak dan melangkah. Sudahkah ada?
Menemukan adalah proses panjang. Pada awalnya kita mungkin hanya tahu hal umum saja. Perlahan, kita semakin spesifik pada hal tertentu. Apa personal brandingmu dalam berkarya?
Satu dari sekian banyak pertanyaan yang sering diajukan. Pertanyaan ini saya jawab dengan salah satu podcast tersingkat sejauh ini. Gimana caranya?
Kamu pasti pernah membaca sebuah tulisan tapi merasa "ini kok biasa aja." Salahkah? Nggak juga. Tapi kita bisa berusaha untuk memberikan perspektif baru dan berbeda kepada pembaca. Karena pembaca butuh "aha", bukan hanya membaca.
Ada banyak pilihan platform bagi yang ingin berkarya di dunia digital. Mulai dari Tumblr, Instagram, Medium dan platform lainnya. Dari sekian banyak pilihan, platform mana yang paling tepat?
Perkembangan social media membuat potensi kita untuk menulis lebih besar. Lalu muncullah kebimbangan baru. Milih bikin buku fisik atau konten digital aja?
Banyak yang bertanya, "bukuku nanti diterbitkan via penerbit apa ya?" Jawabannya, ada di podcast ini.
Ada beberapa hal minor yang berpengaruh mayor saat menulis. Jika kamu keliru dalam penulisannya, pembaca jadi nggak nyaman. Apa aja?
Insight Instagram Live bersama @nadiamghfira, founder @journey.intoyourself tentang self healing. Ada 2 jurnal yang bisa digunakan. Apa itu? Selamat menyimak.
Ada yang bilang kalau karya terbaik hadir saat seseorang jatuh cinta atau patah hati. Benarkah pendapat tersebut? Bisa jadi. Tapi bagaimana jika kita memaknai itu sebagai momentum saja? Well, selamat mendengar.
Hasil diskusi di Instagram live bersama @rizkiyouthcare, penulis buku Go Change. Tukang ojek online yang nulis buku. Ada 3 inisight yang saya dapatkan. Salah satunya adalah judul podcast ini. Dua lagi adalah alasan receh dan kenal kapasitas diri. Selengkapnya, selamat mendengar podcast ini.
Kenapa di kata history ada kata story? Entah apa filosofinya. Mungkin karena sejarah lebih menarik jika diceritakan. Begitu pula karya. Ada sejarah dan cerita di balik prosesnya.
Sejak 2015, program 30 Days Writing Challenge berjalan. Alhamdulillah 5 tahun sudah. Memaknai proses itu, maka saya melahirkan karya baru, 30 Cerita Fighter 30DWC. Kamu bisa baca secara gratis dalam bentuk digital. Silakan follow IG @pejuang30dwc
ODOP, One Day One Post. Menulis setiap hari. Berani menantang diri? @pejuang30DWC bisa jadi wadahmu untuk menantang diri. Berikut adalah 4 ide yang bisa kamu tulis setiap harinya.
Podcast kali ini adalah PR dari #MatrikulasiNAKIndonesia. Saya bawakan ide konten, sekaligus contohnya. Link video lengkapnya bisa tonton Islam Itu Mudah, Kita yang Membuatnya Sulit https://youtu.be/YsCAODsbZ2o
Lebih kurang 4 bulan kita #dirumahaja. Pernah punya perasaan "duh kok aku gak ngapa-ngapain ya?" Well, selamat mendengar.




