DiscoverSaat Teduh
Saat Teduh
Claim Ownership

Saat Teduh

Author: Shania Putri

Subscribed: 0Played: 0
Share

Description

Usia muda adalah usia dimana kita semua bersenang-senang dan mencari jati diri. Tetapi bagaimana dengan kehidupan Kristen di usia muda? Tidak mudah sama sekali. Tidak bisa dijalani seorang diri. Nah, di podcast ini, kita semua bisa melihat dunia kristen dari sudut pandang seorang anak muda, yang masih berusaha bertahan hidup dalam kejamnya dunia. Penasaran? ayo, follow aja poadcast ini dan kita semua bisa berjalan bersama dengan Tuhan
17 Episodes
Reverse
Hidupku Tuhanku

Hidupku Tuhanku

2021-04-0209:24

Kolose 1:1-14 Kita hidup tujuannya apa sih? kita hidup untuk siapa sih? bagaimana caranya? yuk dengarkan podcast ini untuk menjawab semua pertanyaan itu
Teladan Hidup

Teladan Hidup

2021-03-3108:38

Filipi 3:17-21 Apakah kamu punya seorang teladan dalam hidupmu? Aku rasa kamu perlu, tapi bingung? Dengarkan podcast ini untuk lebih lanjut
Pengenalan Kristus

Pengenalan Kristus

2021-03-3010:13

Filipi 3:1-16 Kehidupan duniawi bisa menghalangi kita dalam pengenalan akan Kristus, namun jangan biarkan hal ini terjadi.
Hal buruk terjadi

Hal buruk terjadi

2021-03-2912:32

Filipi 2:19-30 Pernah bertanya-tanya kenapa hal buruk terjadi? apakah Tuhan tidak sayang kita? Mari dengarkan podcast ini untuk lebih lanjut
Filipi 2:12-18
Rendah Hati

Rendah Hati

2021-03-2707:09

Filipi 2:1-11
Ups and Downs

Ups and Downs

2021-03-2608:59

Pastinya ada aja yang namanya ups (naik) and downs (turun) dalam kehidupan murid kita. Saat-saat downs lah dimana kita harus lebih waspada
Memang menjadi kristen itu susah banget. Belum tantangan dari diri sendiri, sudah ditambah tantangan dari dunia. Itulah kehidupan seorang kristen.
Filipi 1:1-11. Kita sebagai murid Yesus harus tahu mana yang benar dan mana yang salah. Itulah mengapa kita harus membaca alkitab. Mari dengarkan podcast ini untuk pembahasan lebih lanjut
Efesus 6:21-24 Kita sebagai murid Yesus memiliki kewajiban untuk saling melayani. Namun, kadang kita belum melayani dengan segenap hati atau terkadang masih malas. Hal itu haruslah diubah. Mari dengarkan episode kali ini untuk mendapatkan semangat kalian kembali!
Efesus 6:10-20

Efesus 6:10-20

2021-03-2210:04

Kita sebagai murid akan selalu berperang melawan dunia. Apa saja yang perlu kita lakukan?
Efesus 6:1-9

Efesus 6:1-9

2021-03-2109:20

Efesus 6:9 (TB) Dan kamu tuan-tuan, perbuatlah demikian juga terhadap mereka dan jauhkanlah ancaman. Ingatlah, bahwa Tuhan mereka dan Tuhan kamu ada di sorga dan Ia tidak memandang muka.
Efesus 5:22-33

Efesus 5:22-33

2021-03-2011:34

Hubungan kita dengan Tuhan itu seperti apa sih? Lalu mengapa hubungan kita dengan jemaat itu sangat penting?
Efesus 5:1-21

Efesus 5:1-21

2021-03-1908:35

Menjadi Terang diantara gelap mungkin bisa sulit dan menyeramkan, tetapi itulah tugas kita sebagai seorang murid Yesus
1 Timotius 4:5-7

1 Timotius 4:5-7

2020-08-1615:35

Hati-hati dengan ajaran sesat ya teman-teman. Saat ini, ajaran itu sudah tersebar dimana-mana. Jangan percaya juga dengan takhayul yang sudah menyebar. Apa saja takhayul itu? ayo dengerin episode hari ini!
Apakah Tuhan menghalalkan semua jenis binatang? Bagaimana dengan umat islam? Nah, di episode kali ini, kita akan membahas tentang makanan yang "haram". Apa kata alkitab? Mari kita simak...
Saat Teduh (Trailer)

Saat Teduh (Trailer)

2020-08-1500:33

Comments