Renungan Firman Tuhan

Podcast khusus renungan Firman Tuhan. Semoga hidup kita terberkati dalam nama Tuhan Yesus Kristus.

Kitab Mazmur 38:1-23 Tentang Doa Pada Waktu Sakit.

Hendaklah Kita berlari dan berdoa kepada Tuhan pada waktu kita sakit agar hidup kita diselamatkan oleh Tuhan.

07-05
04:33

Injil Matius, 6:16-18

Berpuasalah dengan segenap hati dan budi agar bapa dalam kerajaan surga memberi kelimpahan berkat dalam hidup kita.

06-29
01:22

Injil Matius, 6:1-4

Hendaklah sedekahmu itu diberikan dengan tersembunyi,

06-28
01:47

Injil Matius, 6:19-24

Tak seorang pun dapat mengabdi kepada dua tuan.

06-27
01:57

Injil Matius, 6:25-34

Kita tentunya mempunyai rasa khawatir dalam hidup. Namun Allah memberikan kita segala keistimewaan. Maka hendaklah kita mencari kerajaan Allah dan kebenarannya.

06-26
02:59

Injil Matius, 6: 5-14

Hendaklah dalam hidup, kita perlu mengucap syukur kepada Tuhan di tempat yang tersembunyi. Dengan hikmad dan doa yang penuh syukur kita panjatkan kepada-Nya agar segala doa dan permohonan dikabulkan oleh-Nya. Karena Tuhan maha tahu dan kemurahan kasihnya berlimpah bagi umat-Nya.

06-25
02:53

Injil Lukas 4: 1-14

Firman dalam Injil Lukas ini memberikan kita gambaran bahwa Iblis selalu ada di sekitar kita. Hanya iman kita yang percaya kepada Allah akan menjadi tuntunan untuk menghalau segala cobaan yang datang kepada kita. Oleh karena itu, hanya kepada Tuhan Yesus Kristuslah kita percaya akan kekuatan iman yang dapat menghalau segala hawa nafsu duniawi.  Semoga kita semua terberkati oleh Tuhan Yesus Kristus. 

06-20
02:51

Selamat datang di Podcast Renungan Firman Tuhan

Hai saudara -saudara sekalian. Saya Gaspar Stefanus Krowe Koten. Ini adalah Podcast pertama saya. Dalam Podcast ini saya akan membagikan Firman Tuhan dalam Alkitab Suci agar kasih karunia Tuhan Yesus Kristus selalu melimpahkan berkat dan rejeki serta keselamatan kepada kita semua.  Ikuti terus episode dalam Podcast ini dan jangan lupa bagikan ke sesama kita agar hidup kita terberkati dalam nama Tuhan Yesus Kristus.

06-20
00:44

Recommend Channels