Berkali2 denger kata "Thoharoh" di kelas belajar fiqih. Sepenting apa ngaji Thoharoh? Apa thoharoh itu? Ayuk ngaji bagian penting dalam Fiqih fundamental di episode pertama Ruang ngaji ~
Bumi masih diuji dengan pandemi. Situasi masih belum berjalan normal, termasuk kegiatan belajar mengajar di pesantren. Bagaiman santri dan kyai menjalani Ramadhan ditengah pandemi ini?
Ternyata, perempuan yang istihadhoh punya hukum tersendiri dalam ibadahnya sehari-hari. Cara wudhu nya berbeda, cara sholatnya pun berbeda. Ayo belajar bersama sama.. Berfiqih lebih asyik dengan dengerin podcast ini 😙
Ada banyak pertanyaan menarik yang lahir dari kelas fiqih female. Enaknya diobrolin disini aja kali ya? Season ini terputus dan bersambung di season selanjutnya..
Episode ini ngobrolin seputar iddah nya perempuan setelag ditinggal meninggal suaminya.. ❤
Curhatan pertama gue di podcast tentang project baru, sekolah Online Fiqih Female..