πππ *MENGINSTAL SERVOMECHANISM SUKSES* πππ
Update: 2021-09-05
Description
πππ *MENGINSTAL SERVOMECHANISM SUKSES* πππ
Assalamualaikum wr.wb.
Salam Sejahtera
Pernahkan anda ingin melakukan sesuatu tetapi tidak pernah terjadi? Misalnya ingin menabung atau investasi, tetapi disaat anda memiliki uang, dihadapan anda selalu muncul kebutuhan kebutuhan yang harus anda penuhi yang membuat uang anda selalu habis. Atap rumah bocor lah, anak sakit, surat kendaraan mati, dipinjam saudara, ada saja masalah yg membuat uang itu keluar dari kantong anda.
Itulah servo anda dalam bidang keuangan. Istilah servomechanism sebenarnya lebih dikenal di dunia teknis aplikasi psikologi, yaitu proses loop tertutup untuk mengoreksi proses secara terus menerus agar tetap menuju "target" yang telah ditetapkan.
Ilustrasinya dari servomechanism ini seperti pada peluncuran peluru kendali, dimana ketika target sudah terkunci, dimana ketika gerakan peluru melenceng maka akan direvisi ulang sehingga kembali menuju arah semula hingga mengenai target sasaran yang telah ditetapkan.
Begitu juga servomechanism yang ada pada diri manusia, seperti yg dijelaskan oleh Maxwell Maltz dalam karyanya "Psychocybernatics" bahwa self image (citra diri) dan Belief System (sistem kepercayaan) pada seseorang mempengaruhi kesuksesan seseorang yg akan mengarahkan nya pada tujuan seperti gambaran yg ada pada citra diri dan sistem kepercayaan tersebut secara otomatis.
Penjelasan Lebih jelasnya silahkan menyimak materi tentang Servomechanism ini
......
*Salam Sukses, sehat dan berlimpah*
Cahya
Assalamualaikum wr.wb.
Salam Sejahtera
Pernahkan anda ingin melakukan sesuatu tetapi tidak pernah terjadi? Misalnya ingin menabung atau investasi, tetapi disaat anda memiliki uang, dihadapan anda selalu muncul kebutuhan kebutuhan yang harus anda penuhi yang membuat uang anda selalu habis. Atap rumah bocor lah, anak sakit, surat kendaraan mati, dipinjam saudara, ada saja masalah yg membuat uang itu keluar dari kantong anda.
Itulah servo anda dalam bidang keuangan. Istilah servomechanism sebenarnya lebih dikenal di dunia teknis aplikasi psikologi, yaitu proses loop tertutup untuk mengoreksi proses secara terus menerus agar tetap menuju "target" yang telah ditetapkan.
Ilustrasinya dari servomechanism ini seperti pada peluncuran peluru kendali, dimana ketika target sudah terkunci, dimana ketika gerakan peluru melenceng maka akan direvisi ulang sehingga kembali menuju arah semula hingga mengenai target sasaran yang telah ditetapkan.
Begitu juga servomechanism yang ada pada diri manusia, seperti yg dijelaskan oleh Maxwell Maltz dalam karyanya "Psychocybernatics" bahwa self image (citra diri) dan Belief System (sistem kepercayaan) pada seseorang mempengaruhi kesuksesan seseorang yg akan mengarahkan nya pada tujuan seperti gambaran yg ada pada citra diri dan sistem kepercayaan tersebut secara otomatis.
Penjelasan Lebih jelasnya silahkan menyimak materi tentang Servomechanism ini
......
*Salam Sukses, sehat dan berlimpah*
Cahya
CommentsΒ
In Channel




