#11 Rindu Hapsari; Seni lukis, Mesin Tik dan Teknik Industri.
Update: 2020-09-27
Description
Episode 11 — Ngobrol bareng Rindu Hapsari atau biasa dipanggil "Sasa". Dia adalah salah satu dari banyaknya penggiat seni lukis. Tak hanya seni lukis, Sasa pun membuka jasa pembuatan karya melalui mesin tik yang biasanya diperuntukan membuat sebuah laporan tugas kuliah Teknik Indsutrinya. Nah, mending langsung dengerin aja episode 11 ini dan sampe habis ya!
Comments
In Channel























