LIMA PROSES MENJADI TRADER SAHAM SUKSES I fortrader eps.01
Description
Ahli ekonomi, jago analisa, gelar Pendidikan yang tinggi, semua itu bukan jaminan akan menjadi trader yang sukses di pasar saham.
Menjadi trader sukses dengan keuntungan yang signifikan dan konsisten itu bisa terjadi pada siapa saja. Tidak mengenal latar belakang Pendidikan dan skill khusus.
Tapi, menjadi trader sukses butuh proses. Tahapan dan prinsip-prinsip berproses ini lah yang OmFin bagikan kepada kalian yang ingin menjadi investor sekaligus trader di pasar modal Indonesia, khususnya utuk instrument saham.
For Trader adalah program khusus dari OmFin Channel untuk para calon trader maupun para trader yang sudah aktif.
Semoga bermanfaat.
#OmFinChannel
#tradingsaham
#tradersaham
#saham
#sahampilihan
#sahamhariini
#MauMulaiKapan
#YukNabungSaham























