Pelayan Tuhan, Perhatikan Kesehatan Rohanimu! (Kis. 20:28-31)
Update: 2022-04-26
Description
Tidak dapat dipungkiri, pelayanan Kristen adalah jalan hidup yang tidak mudah. Di sepanjang perjalanan, kita akan diperhadapkan pada berbagai hal yang bisa membuat langkah kaki goyah. Mulai dari tantangan yang berat hingga godaan yang sangat menggiurkan. Namun di tengah semua itu, selalu saja ada teladan iman yang mampu menyelesaikan pelayanannya hingga akhir. Salah satunya adalah Paulus. Apa rahasianya?
Comments
In Channel





