STalk #5: Apa itu On-The -Ground Report?
Update: 2020-12-07
Description
Buat Cuan Troopers yang setia membaca blog Cumin, pasti udah gak asing dengan On-The-Ground report kan..
Nah itu adalah produk report dari tim research kami loh!
Hmmm mau tau lebih dalam proses pembuatannya seperti apa? Yuk dengerin penjelasan tim analis kami.
Comments
In Channel























